SOSIALISASI GOOD MINING PRACTICE PT BANJARSARI PRIBUMI
Pengertian K3 menurut UU Keselamatan Kerja termuat dalam Peraturan Pemerintah Nomor 50 tahun 2012. Dalam peraturan itu dijelaskan, K3 adalah segala kegiatan untuk menjamin dan melindungi keselamatan dan kesehatan tenaga kerja melalui upaya pencegahan kecelakaan kerja dan penyakit akibat kerja. Kali ini , PT.BANJARSARI PRIBUMI hadir ke sekolah dengan tema ” Budayakan K3 , sehat … Read more